Home » » Cara Membuat Read More Otomatis di Blog

Cara Membuat Read More Otomatis di Blog


Cara Membuat Read More Otomatis di Blog - Selamat malam sobat Dum-may semuanya, semoga dalam keadaan baik, Aminnnn... pada kesempatan yang baik ini saya akan coba menjelaskan bagaimana caranya membuat readmore otomatis di blog.

Read more terdiri dari dua suku kata Read artinya Membaca/baca sedangkan More artinya selanjutnya/selengkapnya. Dari perjelasan singkat di atas mungkin sobat sudah mengetahui maksudnya. Nah bagi sobat yang ingin memasang readmore otomatis di blog, sobat bisa mengikuti langkah-langkah berikut ini :
  • Bukalah blog sobat
  • Kemudian pilih Template >> Edit HTML
  • Carilah kode </head> (untuk memudahkan tekan F3 atau Ctrl + F), kalau sudah ketemu copy pastekan script di bawah ini tepat di bawah kode </head>

  • Kalau sudah, sekarang silahkan sobat cari kode <data:post.body/> kalau sudah ketemu silahkan ganti kode <data:post.body/> dengan script di bawah ini (kode <data:post.body/> biasanya lebih dari satu, silahkan sobat coba satu persatu)

untuk lebih jelasnya silahkan sobat perhatikan gambar dibawah ini

  • Langkah terakhir silahkan sobat klik Save Template, dan silahkan cek bloh sobat

Kalau langkah-langkah di atas sudah benar InsyaAllah sobat akan berhasil, kalau belum berhasil jangan menyerah, silahkan coba lagi.. Matur suwun dan mampir di blog saya, jangan lupa komennya sob...

3 comments:

  1. mantab tutorialnya sangat membantu, makasih sob
    http://obattpenyakit.com/

    ReplyDelete